5 Hal yang Harus Kamu Dapatkan di Usia 25 Tahun, Tak Melulu Soal Uang

5 Hal yang Harus Kamu Dapatkan di Usia 25 Tahun, Tak Melulu Soal Uang

5 Hal yang Harus Kamu Dapatkan di Usia 25 Tahun, Tak Melulu Soal Uang

GesitQQLounge-Usia 25 tahun merupakan saat di mana seseorang sedang mengalami masa transisi. Tak jarang di usia tersebut banyak yang mengalami momen quarter life crisis. Sedang ramai diperbincangkan di media sosial mengenai pencapaian apa yang seharusnya sudah didapatkan di usia tersebut.

Kebanyakan orang melihat pencapian dari beberapa banyak yang telah dimiliki dalam hal ini uang. Namun tahukan kamu bahwa 5 hal ini seharusnya juga sudah kamu dapatkan di usia 25 tahun. Apa saja hal tersebut?

1. Pencapaian karena telah mengalahkan rasa takut

5 Hal yang Harus Kamu Dapatkan di Usia 25 Tahun, Tak Melulu Soal Uang

Rasa takut adalah hal yang paling besar berpengaruh dalam menghalangi sebuah tindakan seseorang. Di usia 25 tahun adalah masa di mana telah bisa berfikir secara dewasa mengenai sebuah tindakan beserta segala risikonya.

Saat kamu takut dan ragu dalam melangkan maka kamu akan dengan mudahnya kehilangan kesempatan. Bisa jadi kesempatan itu tak akan datang dua kali. Namun jika kamu berani mengalahkan rasa takutmu, maka kamu tekah mendapatkan sebuah pencapaian.

2. Melakukan hal yang kamu suka

5 Hal yang Harus Kamu Dapatkan di Usia 25 Tahun, Tak Melulu Soal Uang

Ada banyak hal yang mungkin kamu sukai tetapi kamu terbatas untuk melakukanya. Pada dasarnya kamu sah-sah saja menikmati apa yang menarik buatmu dan kamu suka. Kamu tak perlu terlalu mempertimbangkan tanggapan publik selagi semuanya positif.

Di usia 25 tahun, bisa jadi kamu baru saja menemukan hal yang sangat menarik buatmu. Tak mengapa, tidak ada kata terlambat, nikmati apa yang kamu suka dan kembangkan bakatmu itu.

3. Hidup bahagia dengan ekspektasimu sendiri

5 Hal yang Harus Kamu Dapatkan di Usia 25 Tahun, Tak Melulu Soal Uang

kamu tidak akan pernah menemukan kebahagiaan dari mengikuti apa kata orang lain. Hiduplah untuk eskpektasimu sendiri, jangan menyamakan standar bahagiamu dengan kebanyakan orang.

Jika kamu bisa nyaman dengan menghabiskan waktu di rumah, kamu tidak perlu menghabiskan waktu dan energi di mall agar terlihat seperti orang kebanyakan. bangun mindset bahwa kamu hidup bukan untuk selalu menyenangkan orang lain.

4. Pengalaman saat mencoba hal-hal baru

5 Hal yang Harus Kamu Dapatkan di Usia 25 Tahun, Tak Melulu Soal Uang

Tak ada salahnya mencoba hal-hal baru yang mungkin belum pernah kamu coba sebelumnya. kamu bisa mengunjungi tempat yang unik, melakukan hal yang memacu adrenalin, atau bahkan berbuat hal positif yang tak pernah kamu lakukan sebelumnya. Bisa jadi kamu merasa tidak nyaman, tetapi kamu akan mendapatkan hal yang paling berharga yakni pengalaman.

5. Kesempatan yang tak semua orang dapatkan

5 Hal yang Harus Kamu Dapatkan di Usia 25 Tahun, Tak Melulu Soal Uang

Coba ingat-ingat lagi, kamu pasti pernah mendapatkan sebuah kesempatan yang mungkin tak didapatkan oleh orang lain. Itu adalah hal yang patut kamu banggakan dan jangan sampai terlewatkan.

Seperti misalnya di usia 25 tahun teman-temanmu mungkin sudah memiliki uang Rp100 juta, tetapi di usia tersebut kamu bisa mendapatkan beasiswa pascasarjana ke luar negeri. Kesempatan tidak dapat dibandingakn tetapi jadi sesuatu yang menarik bukan?

itulah lima hal yang seharusnya sudah kamu miliki di usia 25 tahun, karena hidup tidak harus selalu soal materi. Kamu adalah unik dengan setiap pilihanmu sendiri.

5 Hal yang Harus Kamu Dapatkan di Usia 25 Tahun, Tak Melulu Soal Uang