Ini 5 Efek Samping Minum Kopi tanpa Kafein secara Berlebihan

Ini 5 Efek Samping Minum Kopi tanpa Kafein secara Berlebihan

Ini 5 Efek Samping Minum Kopi tanpa Kafein secara Berlebihan

gesitQQLounge-Kopi menjadi salah satu minuman paling populer di dunia dikonsumsi oleh banyak orang secara rutin.

Untuk apa saja efek sampaing dari konsumsi tanpa kafein, baca penjelasan di bawah ini sampai selesai.

1. Berisiko memicu komplikasi jantung

Menurut studi yang dilaporkan dalam American Heart Association, kopi tanpa kafein dapat meningkatkan kadar kolesterol jahat atau kolesterol LDL.

Ini 5 Efek Samping Minum Kopi tanpa Kafein secara Berlebihan

2. Memicu sakit kepala dan kantukĀ 

Ini 5 Efek Samping Minum Kopi tanpa Kafein secara Berlebihan

Sekit kepala dan mudah mengantuk mungkin merupakan gejalan penarikan.

Kemungkinan lainnya adalah gejala tersebut disebabkan karena penggunaan metilen klodrida dalam proses dekafeinasi. Bahkan kimia tersebut untuk sementara dapat memperlambat sistem saraf pusat, yang menyebabkan sakit kepala, kantuk, dan mual.

3. Meningkatkan kadar kolesterol

Ini 5 Efek Samping Minum Kopi tanpa Kafein secara Berlebihan

Dijelaskan di laman Eat This Not That, kopi tanpa kafein biasanya dibuat dari kacang yang memiliki kandungan lemak lebih tinggi daripada kacang arabika biasa. Hal ini tentunya menimbulkan konsekuensi potensial untuk kadar kolesterol dan kesehatan jantung jangka panjang juga.

4. Meningkatkan risiko rheumatoid arthritis

Ini 5 Efek Samping Minum Kopi tanpa Kafein secara Berlebihan

Konsumsi kopi tanpa kafein dikaitkan dengan peningkatan risiko rhematoid artritis, menurut penelitian di jurnal Arthritis & Rheumatology. menariknya, kopi dengan kandungan kafein tidak menimbulkan risiko ini.

Penyebab mendasar di balik efek ini kemungkinan adalah persiapan dan pemprosesan kopi tanpa kefein. Namun,penelitian lebih lanjut diperlukan untuk mengkonfirmasi spekulasi ini.

5. Kamu bisa menelan bahan kimia berbahaya

Ini 5 Efek Samping Minum Kopi tanpa Kafein secara Berlebihan

Pada dasarnya, kopi tanpa kafein bisa menjadi alternatif yang tepat untuk kopi reguler bagi sejumlah orang. Namun, berlebihan dalam mengonsumsi kopi tanpa kafein mengingat efek samping yang mungkin ditimbulkan. Selalu ingat untuk bicarakan dengan dokter sebelum mengonsumsi apapun jika kamu sedang menghadapi kondisi medis tertentu.