Dipuja-puja, Inilah Dewa Terbaik Dalam Mitologi Yunani Kuno

gesitQQLOUNGE – Mitologi tentang dewa-dewi menjadi bagian penting dalam kehidupan bangsa Yunani Kuno. Inilah dewa yang baik hati pada zamannya.

Hal itu terbukti dengan banyaknya kuil yang mereka bangun sebagai tempat pemujaan.

Alhasil, alih-alih memuja Zeus, kebanyakan orang Yunani Kuno justru memilih enam dewa ini untuk dipuja.

Siapa mereka

Hestia 

Hestia mungkin tidak setenar Athena, tapi bagi orang Yunani masa itu, sosokHestia jelas sangat penting.

merupakan anak sulung Cronus dan Rhea.

Karena perannya yang penting, banyak pasangan suami istri memuja dan mengharapkan keberkahan untuk keluarga mereka.

Leto 

Leto sendiri merupakan salah satu dewi yang memiliki hubungan dengan Zeus.

Ketika Hera tahu suaminya menjalin hubungan dengan Leto, Hera sangat marah dan melarang Leto melahirkan anak-anaknya di daratan. Berusaha kabur dari Hera, Leto kemudian mengungsi ke pulau Dos dan melahirkan anak kembarnya yaitu Apollo dan Artemis. Karena perjuangannya ini, orang Yunani sangat menghormati Leto dan kedua anaknya.

Rhea 

Rhea merupakan salah satu istri Cronus dan juga menjadi ratu para dewa sebelum Hera.

Aphrodite 

Jika orang Romawi Kuno memiliki Venus sebagai dewi cinta, maka Yunani memiliki Aphrodite. Di antara para dewi Yunani Kuno, Aphrodite memang merupakan dewi yang paling menawan.

Aphrodite sendiri merupakan anak Zeus yang paling cantik. Tidak ingin putrinya jadi rebutan para dewa, Zeus kemudian menikahkan Aphrodite dengan pengrajin Yunani yang terkenal bernama Hephaestus. Sayang, hubungan keduanya tidak berjalan baik, dan Aphrodite memutuskan untuk selingkuh dengan dewa perang, Ares.

Artemis 

Namanya memang tidak setenar adiknya, Apollo. Tapi sama seperti mereka menghormati Apollo, orang Yunani Kuno juga sangat memuja Artemis.

Meski menjaga perempuan Yunani hingga hari pernikahannya, Artemis sendiri tidak pernah menikah dan memutuskan untuk tetap perawan sepanjang hidupnya.