Cara Membuat Motor Drag Kencang Untuk Balapan

Cara Membuat Motor Drag – Cara Membuat Motor Drag Kencang Untuk Balapan Salah satu balapan motor paling populer di Indonesia adalah drag bike. Setiap tahunnya selalu di adakan Kejurnas Drag Bike yang di ikuti pembalap profesional dari seluruh Indonesia.
Motor yang di gunakan bukan motor

sembarangan karena sudah di modifikasi secara khusus agar lebih optimal saat berakselerasi di track lurus. Yah, balapan drag bike memang berbeda dengan balapan lainnya.
Pasalnya balapan tersebut hanya di peruntungkan untuk track lurus, sehingga pembalapnya tak perlu bermanuver maupun cornering.
Banyak orang beranggapan menjadi joki motor drag merupakan pekerjaan yang gampang.
Padahal mengendarai motor drag di butuhkan teknik dan jam terbang tinggi agar bisa melaju kencang di track lurus.
Terlebih motor yang di gunakan sudah di modifikasi agar tarikan mesinnya lebih ganas dan memiliki bobot lebih ringan dari motor standar. Yah, salah satu kunci membuat motor drag yang kencang adalah harus memiliki bobot ringan agar bisa meningkatkan kemampuan akselerasi saat beradu melawan motor drag lainnya.

caranya membuat motor drag yang sesuai dengan standar profesional. Nah bagi masbro yang penasaran ingin mengetahui caranya, silahkan simak informasi berikut.

Tips dan Cara Membuat Motor DragCara Membuat Motor Drag Bike

1. Memakai Rangka Khusus Motor Drag

Yang harus masbro lakukan pertama kali saat membuat motor drag adalah mengganti rangka bawaan motor dengan rangka khusus.
motor drag yang memiliki bobot lebih ringan di bandingkan rangka standar.
Biasanya rangka atau sasis tersebut di banderol dengan harga 1 Juntaan hingga 2 Jutaan.
Masbro juga bisa membeli sasis motor drag import dari luar negeri yang harganya bisa mencapai belasan juta rupiah.
Semakin ringan sasis yang di gunakan, tentu motor akan semakin cepat. Selain itu masbro harus memperhatikan kualitas rangka yang di beli agar nantinya awet dan presisi dengan mesin yang di gunakan.

beli agar nantinya awet dan presisi dengan mesin yang digunakan.

2. Mengganti Ban

Ciri khas motor drag adalah memakai ban cacing. Yah, ban tersebut memang menjadi standar wajib bagi motor drag di Indonesia. Masbro juga harus mengganti velg bawaan agar sesuai degan ukuran ban yang digunakan.
Dimana ukuran ban depannya adalah 50/90 dan untuk bagian belakang memakai ban berukuran 60/80. Tujuan mengunakan ban cacing tersebut adalah agar tarikan gas menjadi lebih enteng dan lebih gesit. Penggunaan ban tersebut juga harus diimbangi dengan perbandingan gigi dan setelan rantai yang pas. Cara Membuat Motor Drag Kencang Untuk Balapan